Alas kaki Vietnam proaktif tentang bahan dan bahan sampingan untuk menggunakan peluang dari semua perjanjian perdagangan

(VOVworld) - Selama hari-hari awal tahun 2016, banyak perusahaan alas kaki Vietnam telah menandatangani banyak kontrak ekspor. Ketika Perjanjian Kemitraan Trans Pasifik (TPP) mulai berlaku, tarif  di tarap 0 persen akan membuka kesempatan besar bagi alas kaki di pasar Amerika Serikat. Sedangkan begi pasar Uni Eropa,  sekarang Vietnam menduduki 11 persen pangsa pasar, oleh karena itu, ketika  Perjanjian Perdagangan Bebas Vietnam-Uni Eropa menjadi efektif, pertumbuhan ekspor  ke pasar ini juga  sangat tinggi.


Alas kaki Vietnam  proaktif  tentang  bahan dan bahan sampingan untuk  menggunakan peluang dari semua perjanjian perdagangan - ảnh 1
Mata rantai produksi  sepatu di perusahaan pesero industri Dong Hung ( Provinsi Binh Duong)
(Foto: vcci.com.vn)


Pada tahun ini, alas kaki Vietnam  menargetkan akan mencapai nilai ekspor kira-kira 17 miliar dolar Amerika Serikat, naik 15 persen terbanding dengan tahun 2015. Ibu Phan Thi Thanh Xuan, Sekretaris Jenderal Asosiasi Alas Kaki Vietnam mengatakan bahwa harus mendorong cepat industri penunjang bagi alas kaki, proaktif tentang sumber bahan untuk selangkah demi selangkah meningkatkan nilai  produk  ekspor.

Komentar

Yang lain