NATO ingin membentuk 5 pangkalan militer baru di Eropa Timur.

(VOVworld) – Majalah “Frankfurter Allgemeine Sonntagszeitung” dari Jerman, pada  Minggu (31 Agustus) mengutip kata-kata seorang pejabat senior NATO yang mengatakan bahwa NATO berencana akan membentuk 5 pangkalan militer baru di negara-negara kawasan Baltik dan Polandia pada latar belakang eskalasi  krisis  di Ukraina meningkat. Di setiap pangkalan militer,  ada dari 300-600  serdadu tetap. NATO  juga berencana akan membentuk kekuatan reakasi cepat kira-kira 4000 serdadu dari situ bersedia mengerahkan  kekuatan ini ke kawasan  terjadinya krisis  dalam waktu dari 2-7 hari./.  


NATO ingin membentuk 5 pangkalan militer baru di Eropa Timur. - ảnh 1
NATO ingin membentuk 5 pangkalan militer baru di Eropa Timur.
(Foto: tienphong.vn)

Komentar

Yang lain