APEC 2017 akan menegakkan nilai pertambahan yang besar bagi perekonomian Vietnam

(VOVWORLD) - APEC 2017 akan menegakkan nilai pertambuhan yang besar bagi perekonomian Vietnam ketika ada banyak proyek dan kontrak akan ditandatangani, memberikan sumbangan dalam pertumbuhan perekonomian Vietnam.

Itulah penegasan Vu Tien Loc, Ketua Kamar Dagang dan Industri Vietnam (VCCI) pada jumpa pers pada Rabu (21 Juni) tentang aktivitas yang bersangkutan dengan badan usaha menuju ke Pekan Tingkat Tinggi APEC Vietnam 2017.

APEC 2017  akan menegakkan nilai pertambahan yang besar bagi perekonomian Vietnam - ảnh 1 Ketua VCCI, Vu Tien Loc (kanan) di jumpa pers tersebut  (Foto: VOV)

Dia juga memberitahukan bahwa pada waktu mendatang, VCCI akan terus memimpin dan menyelenggarakan persidangan-persidangan Dewan Konsultasi Bisnis APEC 3 di Kanada dan khususnya ialah persidangan Dewan Konsultasi Bisnis APEC 4 di kota Da Nang, Vietnam Tengah untuk berfokus membahas dan mengeluarkan usulan-usulan badan-badan usaha. Persidangan ini menuju ke 4 prioritas yaitu: memperkuat integrasi ekonomi regional, mendorong pertumbuhan yang berkesinambungan, kreatif dan komprehensif, meningkatkan persaingan antara badan usaha mikro, kecil dan menengah, memacu pembaruan dalam era digital, menjamin ketahanan pangan, mendorong pertanian yang berkesinambungan dan pintar menghadapi perubahan iklim. 

Komentar

Yang lain