Iran menegaskan kembali tidak melakukan perundingan dengan AS

(VOVWORLD) - Pemimpin Tertinggi Iran, Ayattolah Ali Khamenei, pada Senin (13 Agustus), telah menegaskan akan tidak  punya perang atau perundingan dengan Amerika Serikat (AS).

Juga menurut dia, sanksi-sanksi AS tidak menimbulkan pengaruh terhadap masalah-masalah sekarang di Iran dan faktor penting sekarang ini ialah cara pimpinan negara ini menangani masalah-masalah.

Iran menegaskan kembali tidak melakukan perundingan dengan AS - ảnh 1 Ayattolah Ali Khamenei (Foto: Reuters)

Sementara itu, pada hari yang sama, Kanal televisi Al-Jazeera mengutip kata-kata Menteri Luar Negeri (Menlu) Iran, Mohammad Javad Zarif  yang memberitahukan bahwa negara ini tidak akan  mengekang pengaruh-nya di Timur Tegah tanpa memperdulikan Washington meningkatkan ketegangan dengan Teheran untuk mengekang aktivitas-aktivitas  Republik Iran di kawasan.

Juga pada Senin (13 Agustus), Menteri Pertahanan Iran, Brigadir Jenderal Amir Hatami mengumumkan jenis rudal balistik jarak pendek generasi baru, Fateh Mobin. Dia memberitahukan bahwa ini merupakan generasi rudal baru dan sepenuhnya dimanufaktur di dalam negeri, punya laju cepat, sulit ditemukan  oleh radar-radar, merupakan  satu jenis rudal taktis dan bisa mencari sendiri target secara akurat. Dia juga menekankan “Tekanan dan serangan psykologi terhadap Iran semakin sengit  maka  tekad kami dalam  memperkuat kekuatan pertahanan di semua segi semakin besar”.

Komentar

Yang lain