Ketua MN Viet Nam, Nguyen Thi Kim Ngan mengadakan temu kerja di Provinsi Binh Thuan

(VOVWORLD) - Ketua Majelis Nasional (MN) Viet Nam, Ibu Nguyen Thi Kim Ngan, pada Sabtu pagi (16 Maret), telah mengadakan temu kerja dengan pimpinan Provinsi Binh Thuan untuk melaksanakan fungsi pengawasan MN tentang situasi perkembangan sosial-ekonomi di daerah ini. 
Ketua MN Viet Nam, Nguyen Thi Kim Ngan mengadakan temu kerja di Provinsi Binh Thuan - ảnh 1Ketua MN Viet Nam, Nguyen Thi Kim Ngan berbicara di depan temu kerja tersebut. (Foto: qdnd.vn) 

Ketua Nguyen Thi  Kim Ngan memberitahukan: Rombongan kerja mengawasi secara ketat hasil pelaksanaan target-target perkembangan di provinsi ini, mengawasi bahaya menimbulkan polusi lingkungan di tempat-tempat eksploitasi mineral, mengawasi penjaminan jaring pengaman sosial, pekerjaan pembelaan kawasan perbatasan.

Sebelumnya, pada Jumat sore (15 Maret),  Ketua MN Nguyen Thi Kim Ngan telah melakukan kunjungan dan memberikan bingkisan  kepada beberapa Ibu Viet Nam heroik  di provinsi ini.

Komentar

Yang lain