Ketua MN Viet Nam, Nguyen Thi Kim Ngan menyampaikan gelar: Pahlawan Angkatan Bersenjata Rakyat kepada pasukan berambut panjang Ben Tre

(VOVWORLD) - Upacara  memperingati ultah ke-73 Revolusi Agustus  dan Hari Nasional  (2 September) serta ultah ke-50 hari Provinsi Ben Tre mendapat gelar: “Gagah berani melakukan pemberontakan, mengalahkan  Imperialis Amerika Serikat dan membami  pasukan boneka” dan  gelar: Pahlawan  Angkatan Bersenjata Rakyat kepada kelektif  Asosiasi Wanita Pembebasan-Pasukan berambut panjang dan beberapa perseorangan.  Hadir pada upacara ini, ada Ibu Nguyen Thi Kim Ngan, Ketua Majelis Nasional (MN) dan Ibu Dang Thi Ngoc Thinh,  Wakil Presiden Viet Nam.
Ketua MN Viet Nam, Nguyen Thi Kim Ngan menyampaikan gelar:  Pahlawan  Angkatan Bersenjata Rakyat kepada pasukan berambut panjang Ben Tre - ảnh 1Ketua MN Nguyen Thi Kim Ngan  berbicara di depan upacara peringatan tersebut. (Foto: VOV) 

Ketika berbicara di depan upacara ini, Ketua MN Nguyen Thi Kim Ngan mengatakan: “Dengan perasaan-nya, saya berseru  kepada seluruh kader, anggota partai,  warga di provinsi  dan para putra-putri Provinsi Ben Tre yang sedang bekerja dan tinggal dalam dan luar negeri  supaya bersatu padu, mengembangkan tradisi  patriotisme, rajin, kreatif, mandiri dari  kaum pendahulu  untuk berupaya sekuat tenaga berkompetisi melaksanakan secara sukses kampanye “Pemberontakan baru”. Saya percaya bahwa dengan tradisi cemerlang itu, pemimpin dan warga Provinsi Ben Tre  akan menggeliat drastis, membawa Provinsi Ben Tre menjadi provinsi berkembang”.

Ketika mencatat dedikasi-dedikasi yang teramat cemerlang dari pasukan berambut panjang Ben Tre, Ketua MN Nguyen Thi Kim Ngan telah menyampaikan gelar gelar: Pahlawan Angkatan Bersenjata Rakyat kepada kelektif  Asosiasi Wanita Pembebasan-Pasukan berambut panjang.

Komentar

Yang lain