“Menulis dan berdialog” – saat-saat mengendap dalam kehidupan wartawan, pengarang Tran Mai Hanh

(VOVWORLD) - Balai Penerbitan Politik Nasional Su That baru saja menerbitkan buku dengan tema: “Menulis dan berdialog” yang memilih karya-karya tipikal  dari wartawan, pengarang  Tran Mai Hanh. 

Jadi dalam waktu 5 tahun ini, Balai Penerbitan Su That telah meluncurkan 4 karya ciptakan wartawan, pengarang  Tran Mai Hanh yaitu: Naskah Perang 1-2-3-4.75, Kata pengantar dari satu percintaan, Masa saya hidup, Menulis dan Berdialog.

“Menulis dan berdialog” – saat-saat mengendap dalam kehidupan wartawan, pengarang  Tran Mai Hanh - ảnh 1 Wartawan, Pengarang Tran Mai Hanh (Foto: VOV)

Karya-karya pers dan sastra dalam buku tersebut telah menulis tentang masa-masa  hidup yang mengendap dalam kehidupan selama lebih dari separo abad melakukan pekerjaan sebagai seorang wartawan dan pengarang Tran Mai Hanh, dari masa-masa peperangan yang sengit, masa damai yang pertama, masa  menghadapi kesulitan dan kekurangan sampai bertahun-tahun Tanah Air melakukan usaha pembaruan, buka pintu dan integrasi”.

Peluncuran buku tersebut yang diadakan bertepatan dengan saat memperingati HUT ke-94 Hari Pers Revolusioner Vietnam tidak hanya merupakan pencatatan terhadap sumbangan-sumbangan yang disampaikan oleh wartawan, pengarang  Tran Mai Hanh, melainkan juga punya makna sebagai balas budi Tran Mai Hanh terhadap profesi pers dan kesusastraan dalam usaha membangun dan membela Tanah Air.

Komentar

Yang lain