Negara-negara TPP berupaya keras mendorong permufakatan di Australia

(VOVWORLD) - Para pejabat senior dari 11 negara sisanya yang ikut serta dalam perundingan Perjanjian Kemitraan Trans Pasifik (TPP) mulai mengadakan pertemuan di Australia dari 28-30/8. 
Negara-negara TPP berupaya keras mendorong permufakatan di Australia - ảnh 1 Menteri Perdagangan Australia, Steven Ciobo (Sumber: Bloomberg)

Ini merupakan perbahasan terkini yang mengusahakan solisi membawa TPP cepat menjadi efektif menyusul pertemuan pada bulan lalu di Jepang. Dalam pernyataan-nya, pada Senin (28 Agustus), Menteri Perdagangan Australia, Steven Ciobo menekankan bahwa perihal TPP resmi menjadi efektif akan turut mengkonektivitaskan 11 negara, di antaranya ada 4 di antara 20 perekonomian papan atas di dunia dengan total GDP sebanyak kira-kira 9,8 triliun USD. Bersamaan itu, perjanjian tersebut juga memberikan lagi 19 Perjanjian Perdangan Bebas (FTA) antar-negara, di antaranya ada 3 FTA antara Australia dengan Kanada, Meksiko dan Peru.

Menurut rencana, pimpinan negara-negara peserta dalam TPP akan membahas peta jalan membawa perjanjian ini cepat menjadi efektif di Forum Kerjasama Ekonomi Asia-Pasifik (APEC) pada bulan November mendatang di Vietnam.

Komentar

Yang lain