Pembukaan festival temu pergaulan kebudayaan, olahraga dan pariwisata warga etnis minoritas di semua provinsi daerah perbatasan Vietnam-Laos

(VOVWORLD) - “Festival temu pergaulan kebudayan, olahraga dan pariwisata warga etnis minoritas semua provinsi daerah perbatasan Vietnam- Laos di daerah Vietnam Tengah – Daerah Pengunungan Tay Nguyen tahun 2019” dibukaan pada Jumat malam (17/5) di Provinsi Thua Thien-Hue. 
Pembukaan festival temu pergaulan kebudayaan, olahraga dan pariwisata warga etnis minoritas di semua provinsi daerah perbatasan Vietnam-Laos - ảnh 1Pembukaan festival temu pergaulan kebudayaan, olahraga dan pariwisata warga etnis minoritas di semua provinsi daerah perbatasan Vietnam-Laos (Foto: vov.vn) 

Ratusan seniman dan artisan warga etnis minoritas di 5 provinsi: Quang Trị, Thue Thien-Hue, Quang Nam, Quang Ngai, Kon Tum dan 4 delegasi keseniman massa rakyat Laos menghadiri festival ini.

Festival dengan tema: “Solidaritas, persahabatan dan perkembangan” merupakan aktivitas untuk memuliakan, memperkenalkan dan menyosialisasikan nilai-nilai kebudayaan tradisional yang khas komunitas etnis-etnis; bersamaan itu memperkuat solidaritas persahabatan, kerjasama dan temu pergaulan kebudayaan antara daerah-daerah perbatasan kedua negara Vietnam-Laos dalam integrasi dan perkembangan.


Komentar

Yang lain