Vietnam dan Kerajaan Inggris bekerjasama di bidang energi atom demi perdamaian

              (VOVworld) – Pada Kamis sore (28 November), di kota Hanoi, Deputi Menteri Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Vietnam, Le Dinh Tien dan Duta Besar Kerajaan Inggris di Vietnam, Antony Stokes telah menandatangani Naskah MoU tentang Kerjasama penggunaan energi atom demi tujuan perdamaian antara Kementerian Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Vietnam dan Kementerian Luar Negeri Britania Raya dan Irlandia Utara.

Vietnam dan Kerajaan Inggris bekerjasama di bidang energi atom demi perdamaian - ảnh 1
Upacara penandatanganan naskah MoU antara dua fihak
(Foto: baocongthuong.com.vn)

        Deputi Menteri Le Dinh Tien menekankan kebijakan konsekwen papan atas Vietnam ialah menganggap penjaminan keamanan, keselamatan nuklir sebagai prioritas papan atas dalam proses mengembangkan penggunaan energi nuklir demi tujuan damai. Vietnam menghargai perluasan kerjasama internasional di bidang engeri tenaga nuklir. Penandatanganan naskah MoU ini akan menciptakan dasar untuk menggelarkan berbagai program dan proyek kerjasama kongkrit pada waktu mendatang antara dua negara di bidang energi atom./.

Komentar

Yang lain