Wakil Ketua MN Nguyen Thi Kim Ngan mengunjungi rumah sakit lever Hanoi

(VOVworld) – Pada Rabu sore (17 Juli), di kota Hanoi, Wakil Ketua Majelis Nasional (MN) Vietnam, Nguyen Thi Kim Ngan menghadiri Program pertemuan dan operasi gratis kepada anak-anak yang terkena penyakit lever sejak lahir, mengunjungi serta memberikan bingkisan kepada anak-anak tersebut di Rumah Sakit Lever Hanoi.

Wakil Ketua MN Nguyen Thi Kim Ngan mengunjungi rumah sakit  lever Hanoi - ảnh 1
Wakil Ketua MN Nguyen Thi Kim Ngan mengunjungi dan memberikan bingkisan kepada Rumah Sakit Lever Hanoi
(Foto : na.gov.vn)

Ketika berbicara di depan program ini, Wakil Ketua MN Nguyen Thi Kim Ngan menyatakan kegembiraan karena setelah program ini, 60 orang anak-anak yang terkena penyakit lever sejak lahir akan dilakukan operasi, bersamaan itu setelah operasi, jumlah anak-anak ini akan cepat sembuh dan punya kesehatan baik untuk belajar. Sehubungan dengan ini, Wakil Ketua MN berterimakasih kepada semua organisasi dan perseorangan di dalam dan luar negeri yang telah memberikan biaya operasi gratis kepada para anak-anak penyakit yang menjumpai kesulitan pada umumnya dan anak-anak yang terkena penyakit lever sejak lahir pada khususnya, bersamaan itu menginginkan agar semua organisasi dan perseorangan di dalam dan luar negeri terus bergotong-royong memberikan bantuan untuk melakukan operasi terhadap anak-anak yang terkena penyakit, khususnya penyakit lever ejak lahir./.

Komentar

Yang lain