Afrika Selatan menandatangani Traktat Larangan Senjata Nuklir

(VOVWORLD) - Afrika Selatan akan menandatangani Traktat Larangan Senjata Nuklir dalam kesempatan berlangsungnya persidangan ke-72  Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa (MU PBB)  di kota New York, Amerika Serikat.  
Afrika Selatan menandatangani Traktat Larangan Senjata Nuklir - ảnh 1 Presiden Afrika Selatan, Jacob Zuma di depan satu peristiwa di Pretoria, pada 311/3. (Foto: EPA/Kantor Berita Vietnam)

Bongani Ngqulunga, juru bicara  Presiden  Afrika Selatan, pada Minggu (17 September), memberitahukan: Presiden Jacob Zuma akan mengatasnamai Afrika Selatan menandatangani perjanjian penting tersebut pada Rabu (20 September) ketika menghadiri persidangan ke-72 MU PBB.

Traktat Larangan Senjata Nuklir adalah perjanjian hukum internasional yang bersifat mengikat yang pertama tentang larangan senjata nuklir yang menyeluruh dengan tujuan berkiblat ke penghapusan senjata nulir yang menyeluruh. Traktat ini telah diesahkan pada 7 Juli 2017. Afrika selatan adalah negara satu-satunya di dunia yang menghapuskan sendiri senjata nuklir yang dulu telah dilakukan oleh negara ini. Afrika Selatan juga merupakan salah satu di antara negara-negara pertama di dunia yang telah menandatangani Traktat tersebut pada tahun 1991.

Komentar

Yang lain