Ketua Front Tanah Air Vietnam, mengucapkan selamat Hari Raya Tet Chol Chnam Thmay di Kota Can Tho

(VOVWORLD) - Dalam kunjungan sehubungan Hari Raya Tahun Baru Tradisonal (atau Hari Raya Tet) Chol Chnam Thmay tahun 2018 dari warga etnis minoriatas Khmer di daerah dataran rendah Sungai Mekong, Ketua Pengurus Besar Front Tanah Air Vietnam, Tran Thanh Man, pada Selasa (10 April), telah mengunjungi dan mengucapkan Hari Raya Tet kepada Asosiasi Persatuan Biksi-biksuni Patriotik Kota Can Tho.
Ketua Front Tanah Air Vietnam, mengucapkan selamat Hari Raya Tet Chol Chnam Thmay di Kota Can Tho - ảnh 1 Ketua Pengurus Besar Front Tanah Air Vietnam, Tran Thanh Man memberikan bingkisan kepada para biksu-biksuni di daerah tersebut (Foto: VNA)

Di sana, dia menegaskan bahwa perhatian ini akan menghangatkan hati para warga etnis minoritas Khmer di seluruh negeri pada umumnya dan warga etnis minoritas Khmer di daerah dataran rendah Sungai Mekong pada khususnya, dari situ menambahkan kekuatan bagi warga etnis minoritas Khmer untuk turut memperkokoh persatuan besar seluruh bangsa.

Pada fihaknya, Upahjaya Dao Nhu, Wakil Ketua Dewan Pengurus Besar Buddhis Vietnam memberitahukan bahwa kehidupan warga Khmer semakin ditingkatkan, unit-unit pujaan dari warga etnis ni diperbaiki, Institut Buddhis Theravada Khmer semakin diperluas untuk mencipakan syarat kepada anak-cucu untuk belajar, menciptakan lapangan kerja bagi anak-cucu setelah tamat sekolah.

Sehubungan dengan kesempatanini, Ketua Tran Thanh Man telah memberikan 10 bingkisan kepada para biksu yang tipikal dari Asosiasi Persatuan Biksu-biksuni Patriotik Kota Can Tho, mengunjungi dan memberikan bingkisan kepada 2 keluarga pejabat yang adalah orang Khmer. Bersangkutan dengan Hari Raya Chol Chnam Thmay, provinsi Bac Lieu telah mengadakan pertemuan sehubungan dengan event ini. Ketika berbicara di depan event ini, Wakil Ketua Komite Rakyat Provinsi Bac Lieu, Vuong Phuong Nam  meminta supaya semua dinas, badan, instansi , Komite Rakyat smeua kabupaten, kota, di daerah melaksanakan dengan baik haluan, program target nasional tentang pengurangan kemiskinan, kebijakan tentang perumahan dan lain-lain. untuk warga etnis minoritas.
Pada hari yang sama, sehubungan dengan kesempatan ini, di provinsi Soc Trang, 177 perseorangan  yang memberikan banyak sumbangan dalam usaha membangun dan mengembangkan persatuan besar bansga Vietnam telah mendapat Piagam “ Demi usaha perkembangan etnis-etnis”...
Pada hari yang sama, Provinsi Tra Vinh juga mengakan temu muka dengan maksut serupa.









Komentar

Yang lain