Masalah Brexit: Uni Eropa membuka pembatasan dalam kerjasama dengan Inggris

(VOVWORLD) - Uni Eropa, pada Rabu (07 Maret), telah mengumumkan rancangan bimbingan perundingan tentang permufakatan dagang bebas dengan Inggris pasca Brexit, di antaranya menekankan haluan mendorong hubungan kemitraan yang dekat dengan London, tapi bersamaan ini ada pembatasan-pembatasan tertentu. 
Masalah Brexit: Uni Eropa membuka pembatasan dalam kerjasama dengan Inggris - ảnh 1 Panorama satu sidang Uni Eropa (Ilustrasi) (Foto: AFP/VNA)

Sebelum saat mengumumkan naskah  yang memanifestasikan pandangan bersama dari 27 negara anggota Uni Eropa sisanya, Presiden Uni Eropa, Donald Tusk memperingatkan bahwa Brexit- berdiri keluar dari Persekutuan Tarif dan Pasar bersama akan menimbulkan konfrontasi-konfrontasi kepentingan dan “menimbulkan akibat ekonomi yang serius”. Merurut rencana, pimpinan 27 negara anggota Uni Eropa sisanya akan harus mengesahkan naskah ini di Konferensi Tingkat Tinggi Uni Eropa yang akan berlangsung pada tanggal 22/3 ini agar perundingan-perundingan tentang Brexit bisa diteruskan pada bulan April mendatang.

Komentar

Yang lain