Media Di Garis Depan Lawan Wabah Covid-19

(VOVWORLD) - “Media di garis depan melawan wabah Covid-19” merupakan tema simposium virtual yang diadakan pada tanggal 18 September. 
Simposium tersebut diselenggarakan untuk meningkatkan efektivitas propaganda, menyemangati dan memacu para jurnalis di garis depan melawan wabah Covid-19.
Media Di Garis Depan Lawan Wabah Covid-19 - ảnh 1Simposium virtual tersebut (Foto: moit.gov.vn)

Para peserta simposium  tersebut telah membahas posisi dan peran media di tengah pandemi Covid-19; berbagi kisah-kisah yang terharu dalam proses para wartawan dan jurnalis melakukan profesinya, serta partisipasi gigih para “sekretaris zaman” dalam pencegahan dan penanggulangan wabah Covid-19.

Bersamaan itu, para utusan juga memperjelas pengalaman-pengalaman untuk menghasilkan karya-karya pers, artikel-artikel yang “bernafas kehidupan” dan bersifat aktual. Simposium tersebut juga menjunjung tinggi misi dan tanggung jawab pers di garis depan dalam pengendalian wabah, merekomendasikan kebijakan-kebijakan untuk kalangan wartawan dan jurnalis yang melaksanakan profesinya di tengah wabah; membahas kesinergian pers dengan badan-badan usaha dalam menangani kesulitan tahap krisis akibatkan wabah Covid-19 sekarang.

Komentar

Yang lain