Meksiko dan Tiongkok memperkuat hubungan kemitraan strategis dan komprehensif

Meksiko dan Tiongkok  memperkuat hubungan kemitraan strategis dan komprehensif - ảnh 1
Menlu Meksiko, Luis Videgaray
(Foto: Reuters)

(VOVworld) - Menteri Luar Negeri (Menlu) Meksiko, Luis Videgaray, pada Rabu (15 Maret), menegaskan hubungan bilateral Meksiko-Tiongkok semakin diperkokoh di semua bidang, oleh karena itu pada waktu mendatang, Meksiko akan memperkuat hubungan kemitraan strategis dan komprehensif dengan Tiongkok melalui fundasi-fundasi seperti Persekutuan Pasifik  Meksiko, Cile, Peru dan Kolombia.

Tiongkok sekarang adalah mitra dagang yang pentingnya nomor dua dan adalah pasar ekspor yang besarnya normor 3 di dunia bagi Meksko. Nilai pertukaran perdagangan bilateral pada tahun 2015 mencapai  80 miliar dolar Amerika Serikat.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 


 

 

Komentar

Yang lain