Myanamar dan Indonesia sepakat mencapai nilai perdagangan bilateral sebanyak 1 miliar USD pada tahun 2016

(VOVworld) – Sehubungan dengan kehadirannya di Konferensi Tingkat Tinggi ke-25 ASEAN di Nay Pyi Taw, ibukota Myanmar, pada Rabu (12 November), Presiden Indonesia, Joko Widodo melakukan pembicaraan dengan Presiden negara tuan rumah U Thein Sein. Pemimpin dua negara sepakat akan mencapai nilai perdagangan bilateral sebanyak 1 miliar USD pada tahun 2016, bersamaan itu sepakat memperkuat kerjasama di banyak masalah di tingkat regional dan internasional.

Myanamar dan Indonesia sepakat mencapai nilai perdagangan  bilateral sebanyak 1 miliar USD pada tahun 2016 - ảnh 1
Presiden Indonesia, Jokowi dan Presiden Myanmar, U Thein Sain
(Foto : antaranews)

Pada tahun 2012, nilai perdagangan bilateral mencapai 456 juta USD, meningkat 7,98% terbanding dengan tarap 430,7 juta USD pada tahun 2011. Dua pemimpin berbahas tentang memperkuat kerjasama di banyak bidang seperti pertanian, energi, teknologi, mencegah dan berjuang melawan kriminalitas yang terorganisasi lintas nasional, hubungan kemitraan membangun kemampuan, investasi dan perdagangan bilateral untuk memberikan kepentingan bagi kedua fihak./.

Komentar

Yang lain