Myanmar menemukan kotak hitam pesawat militer yang kena malapetaka

(VOVWORLD) - Kalangan otoritas Myanmar, pada Minggu (18 Juni) mengumumkan telah menemukan kotak hitam pesawat militer yang kena malapetaka di Laut Andaman pada dua pekan lalu, membuka harapan yang membantu kalangan otoritas negara ini bisa menetapkan sabab-musabab malapetaka ini. 
Myanmar menemukan kotak hitam pesawat militer yang kena malapetaka - ảnh 1 Panglima Tinggi pasukan-pasukan senjata Myanmar, Min Aung Hlaing (Foto: AFP/ Kantor Berita Vietnam)

Proses dekodenisasi kotak hitam ini bisa memakan waktu beberapa hari bahkan berpekan-pekan.

Pada tanggal 07/06 pesawat terbang yang membawa 122 orang termasuk 108 penumpang dan 12 anggota kru-nya telah hilang setelah melaksanakan peta jalan dari kota Myeik sampai Yangon. Sampai sekarang ini, telah ada 92 korban yang ditemukan.

Komentar

Yang lain