PBB Imbau Negara-Negara agar Waspada Hadapi Bencana Alam

(VOVWORLD) - Sekretaris Jenderal Perserikatan Bangsa-Bangsa (Sekjen PBB), Antonio Guterres, pada 10 Maret, telah mengirimkan video untuk memperingati para korrban Jepan yang sudah tewas dan hilang dalam gempa dan tsunami bersejarah yang terjadi sejak 10 tahun lalu di kawasan laut Timur Laut Jepang (11/03/2021-11/03/2021). Ia sudah mendesak negara-negara supaya lebih waspada dalam pencegahan dan penanggulangan bencana alam.
PBB Imbau Negara-Negara agar Waspada Hadapi Bencana Alam - ảnh 1Sekjen PBB, Antonio Guterres (Foto: VNA)

Ia pun menyatakan  simpatinya kepada warga Jepang yang hingga saat ini masih belum kembali ke kampung halaman akibat insiden di Pabrik Listrik Tenaga Nuklir Fukushima nomor 1.

Sehubungan dengan kesempatan ini, Sekjen Guterres mengimbau negara-negara supaya berinvestasi lebih banyak lagi di bidang pendidikan, menyusun rencana agar secara proaktif dan efektif menghadapi  bencana alam seperti perubahan iklim, gempa, dan wabah menular  yang mungkin terjadi di masa depan.

Komentar

Yang lain