Pertemuan sehubungan dengan peringatan ultah ke-50 Kampanye Musim Semi tahun 1968

(VOVWORLD) - Kelub Angkatan Bersenjata – Pasukan Khusus Sai Gon-Gia Dinh, Minggu pagi (10/12), di Kota Ho Chi Minh, mengadakan pertemuan sehubungan dengan peringatan ultah ke-50 Serangan Umum Musim Semi tahun 1968 (1968 – 2018) dengan dihadiri oleh 700 prajurit yang adalah anggota Kelub Angkatan Bersenjata – Pasukan Khusus Sai Gon-Gia Dinh.
 Pertemuan sehubungan dengan peringatan ultah ke-50 Kampanye Musim Semi tahun 1968 - ảnh 1Pertemuan sehubungan dengan peringatan ultah ke-50 Kampanye Musim Semi tahun 1968 (Foto: baomoi.com) 

Pertemuan tersebut merupakan kesempatan bagi prajurit Sai Gon- Gia Dinh bersama-sama membeberkan kembali tradisi pasukan khusus Sai Gon, menceritakan memori-memori yang mendalam dalam serangan umum bersejarah Musim Semi 1968. Dalam serangan dan pemberontakan umum Musim Semi tahun 1968, pasukan khusus Sai Gon-Gia Dinh telah gagah berani bertempur dan menduduki sasaran-sasaran secara tepat waktu dan menyelesaikan secara baik tugas yang dilimpahkan.   

Komentar

Yang lain