PM Nguyen Xuan Phuc menghadiri konferensi memuji 700 tipikal yang berjasa kepada revolusi

(VOVWORLD) - Perdana Menteri (PM) Vietnam, Nguyen Xuan Phuc, Rabu pagi (26 Juli), di Kota Hanoi, menghadiri konferensi memuji para tipikal nasional yang berjasa kepada revolusi. 
PM Nguyen Xuan Phuc menghadiri konferensi memuji 700 tipikal yang berjasa kepada revolusi - ảnh 1PM Nguyen Xuan Phuc berpidato di depan konferensi  (Foto: vovworld.vn) 

Tujuh ratusan orang tipikal yang berjasa kepada revolusi yang menghadiri konferensi ini ialah para Ibu Vietnam Heroik tipikal, para tipikal dalam gerakan balas budi, para pahlawan angkatan bersenjata, pahlawan kerja tipikal, orang-orang yang telah mempersembahkan hidupnya untuk mencari tulang belulang kawan sekesatuan dan lain-lain. Di depan konferensi ini, PM Nguyen Xuan Phuc menekankan moral “minum air ingat akan sumbernya” yang baik dari bangsa, untuk selama-lamanya berterimakasih kepada pengorbanan dan dedikasi yang teramat besar yang diberikan oleh para pahlawan martir, para Ibu Vietnam Heroik, para prajurit pasien dan orang yang berjasa kepada revolusi. “Kita menghormati dan mengagumi upaya menggeliat dari para prajurit disabilitas, prajurit pasien, sanak keluarga martir dan orang yang berjasa telah mengembangkan tradisi heroisme revolusioner, mengatasi penderitaan, kehilangan, mengalahkan penyakit untuk terus memberikan sumbangan tenaga, kearifan dan bakat guna membangun keluarga, kampung halaman dan Tanah Air  semakin makmur dan indah”.

Gerakan-gerakan balas budi dilaksanakan dengan banyak program yang hidup-hidup seperti Dana balas budi, rumah kasih sayang, pekarangan pohon kasih sayang, buku tabungan kasih sayang, perawatan ayah-ibu dari para martir yang hidup sendirian, anak yaitim-piatu para martir, merawat Ibu Vietnam Heroik dan lain-lain. 

Komentar

Yang lain