PM Nguyen Xuan Phuc Tekankan 3 Pilar Perkembangan dari Kota Hai Phong

(VOVWORLD) - Perdana Menteri  (PM) Nguyen Xuan Phuc, pada Minggu sore (7 Maret ) melakukan kontak dengan para pemilih Kota Hai Phong.
PM Nguyen Xuan Phuc Tekankan 3 Pilar Perkembangan dari Kota Hai Phong - ảnh 1Panorama kontak tersebut (Foto: Quang Hieu/VGP) 

 Berbicara di kontak tersebut, PM Nguyen Xuan Phuc memberitahukan ini merupakan kali ke-25 Beliau menyelenggarakan kontak dengan para pemilih dan juga merupakan kontak terakhir selama 5 tahun dipilih menjadi anggota Majelis Nasional dari Kota Hai Phong. PM Nguyen Xuan Phuc menilai bahwa perkembangan yang menonjol dan komprehensif dari Kota Hai Phong selama 5 tahun ini. Ekonomi berkembang dan kehidupan warga seluruh kota ini meningkat.

Tentang orientasi peekembangan Kota Hai Phong pada waktu mendatang, PM Nguyen Xuan Phuc menyatakan kota ini harus mengembangkan 3 pilar ekonomi secara kuat yakni: ekonomi kelautan, industri dengan teknologi tinggi dan pariwisata untuk mengembangkan potensi dan keunggulan yang dimilikinya serta membangun Kota Hai Phong menjadi kota pelabuhan yang penting serta menjadi tempat tujuan bagi grup-grup multi-nasional dan pusat wisata  dengan kualitas berkaliber internasional. Kota Hai Phong juga berupaya menjadi pusat pendidikan-pelatihan, dan kesehatan di daerah pesisir Bac Bo, menjadi kota pintar yang modern, layak menghuni, serta menjadi kota percontohan di Vietnam.

Komentar

Yang lain