Presiden Tran Dai Quang menghadiri konferansi tipikal maju dalam gerakan seluruh rakyat membela keamanan Tanah Air

(VOVWORLD) - Kementerian Keamanan Publik Viet Nam, Rabu pagi (15 Agustus), mengadakan konferensi evaluasi pekerjaan membangun dan menggandakan pola dan tipikal maju dalam gerakan seluruh rakyat membela keamanan Tanah Air tahap 2006-2018. 
Presiden Tran Dai Quang menghadiri konferansi tipikal maju dalam gerakan seluruh rakyat membela keamanan Tanah Air - ảnh 1Presiden Tran Dai Quang berpidato di depan konferensi  (Foto: vov.vn) 

Di depan konferensi ini, Presiden Viet Nam, Tran Dai Quang memuji dan menyambut baik semua hasil dan prestasi menonjol yang dicapai dalam gerakan seluruh rakyat membela keamanan Tanah Air selama ini. Beliau menunjukkan bahwa Tanah Air memasuki periode memperhebat pembaruan secara komprehensif dan sinkron, melakukan industrialisasi dan moderniasi, berinisiatif dan aktif melakukan integrasi internasional dengan banyak kesempatan dan hal yang kondusif, tetapi juga harus menghadap kesulitan dan tantangan. Oleh karena itu, lebih dari pada yang sudah-sudah, pasukan Keamanan Publik Rakyat  harus mencengkam secara mendalam pandangan “usaha revolusi adalah milik rakyat, oleh rakyat dan demi rakyat. Dengan semangat itu, beliau meminta supaya terus membarui isi, bentuk dan langkah membangun gerakan seluruh rakyat membela keamanan Tanah Air guna memenuhi tuntutan dan tugas membela keamanan, ketertiban, melakukan keterkaitan, integrasi dan perkembangan bersama dengan gerakan-gerakan kompetisi patriotik.

Presiden Tran Dai quang meminta kepada setiap badan, instansi dan ormas supaya menaruh perhatian menggandakan berbagai pola dan tipikal maju serta meningkatkan kualitas berbagai bentuk mandiri, bela diri dan  kerujukan sendiri dar keluarga ke komunitas penduduk, badan, kantor, badan usaha dan sekolahan.

Komentar

Yang lain