Reformasi umum struktur Eurozone

(VOVworld)- Komite Eropa (EC), pada Rabu, (28 November) telah mengumumkan rencana-rencana untuk  melakukan reformasi umum terhadap struktur eurozone, diantaranya ada masalah mempelajari pembentukan satu anggaran keuangan bersama dengan taraf utang bersama untuk bertahun-tahun mendatang.

Reformasi umum struktur Eurozone - ảnh 1

Ilustrasi
(Foto: vietnamplus.vn)

Ketua EC, Jose Manuel Barroso menyatakan bahwa 17 negara anggota Eurozone harus boleh melakukan integrasi secara intensif, ekstensif dan lebih cepat terbanding dengan negara-negara sisanya dalam Uni Eropa (EU) untuk mengatasi krisis utang sekarang ini. Kalau tidak, Eropa tidak bisa menciptakan satu zona uang bersama yang lebih kuat dan lebih stabil. Menurut dia, Eurozone supaya boleh berbagi utang untuk membela semua anggota yang lebih lemah tentang keuangan. Dalam reaksinya terhadap pandangan tersebut, Menteri Luar Negeri Jerman, Guido Westerwelle menegaskan bahwa rekomendasi yang diajukan EC sama sekali salah dan tidak bisa diterima. Dia menyatakan bahwa hal ini bisa membebani lagi beberapa negara anggota pada saat mengurangi upaya melakukan reformasi di beberapa negara lain./.

Komentar

Yang lain