Viettel membantu Front Tanah Air Vietnam membangun jaringan LAN dan sistim komputer demi pekerjaan pemilihan

(VOVworld) - Badan Harian Pengurus Besar Front Tanah Air Vietnam, hari Selasa sore (15/3) mengadakan acara serahterima jaringan LAN dan sistim komputer yang diberikan oleh Grup Telekomunikasi Tentara Vietnam (Viettel). Semua instrumen senilai 1,3 miliar dong Vietnam ini  bertujuan  membantu pekerjaan  pemilihan. 


Viettel membantu Front Tanah Air Vietnam membangun jaringan LAN dan sistim komputer demi pekerjaan pemilihan - ảnh 1
Acara serahterima jaringan LAN dan sistim komputer demi pekerjaan pemilihan
(Foto: vietnamplus.vn)


Di depan acara serahterima ini, Ketua Pengurus Besar Front Tanah Air Vietnam, Nguyen Thien Nhan percaya bahwa pada  waktu mendatang,  jasa Viettel akan terus  menuju ke instrumen-instrumen pintel dalam keluarga, turut membuat kehidupan keluarga mempunyai banyak instrumen yang lebih berguna. Ketua Nguyen Thien Nhan menegaskan: Pada waktu mendatang, Pengurus Besar Front Tanah Air Vietnam dan Viettel  akan berbahas tentang menilai kepuasan dari warga melalui telepon genggam agar  Vietnam menjadi negara pelopor di bidang ini.

Komentar

Yang lain