Wapres Viet Nam, Ibu Dang Thi Ngoc Thinh menghadiri Program: “Pesta Buruh-Pasaran Persahabatan-tahun 2019”

(VOVWORLD) - Konfederasi Serikat Pekerja Viet Nam berkoordinasi dengan Komite Rakyat Kota Hai Phong pada Sabtu malam (14 September) di Kota Hai Phong mengadakan Program: “Pesta Buruh-Pasaran Persahabatan-tahun 2019”.
Wapres Viet Nam, Ibu Dang Thi Ngoc Thinh menghadiri Program: “Pesta Buruh-Pasaran Persahabatan-tahun 2019” - ảnh 1Wapres Viet Nam, Ibu Dang Thi Ngoc Thinh berbicara di depan  program tersebut. (Foto: nld.com.vn)

Yang menghadiri  program ini, ada Wakil Presiden (Wapres) Viet Nam, Ibu Dang Thi Ngoc Thinh, pemimpin Kota Hai Phong, beserta ribuan keluarga buruh di Kota Hai Phong. Pada program ini, Wapres Dang Thi Ngoc Thinh menilai tinggi kegiatan-kegiatan dari semua organisasi serikat buruh, melakukan pembaruan, kreativitas, isinya yang bergelora dan praksis pada waktu lalu. Serikat Buruh melaksanakan semakin baik fungsi keperwakilian, memikirkan, membela hak dan kepentingan yang sah dan adil dari para anggota serikat buruh dan pekerja, menggelarkan program yang dikaitkan dengan kebutuhan, aspirasi dan kepentingan dari para pekerja. Di antaranya telah berfokus menggelarkan secara berhasil-guna  Program: “Kesejahteraan sosial bagi para anggota serikat buruh dan pekerja” menurut semangat: “Serikat Buruh Viet Nam-Organisasi milik pekerja, oleh pekerja dan demi pekerja” dimana “Pesta Buruh-Pasaran Persahabatan-tahun 2019” merupaka bukti yang hidup-hidup terhadap upaya itu.

Komentar

Yang lain