Wapres Vietnam, Nguyen Thi Doan mengadakan kontak dengan para pemilih Ha Nam

(VOVworld) - Dari 22 -23 September, Wakil Presiden (Wapres) Vietnam, Ibu Nguyen Thi  Doan beserta  delegasi anggota Majelis Nasional (MN) Vietnam provinsi Ha Nam mengadakan kontak dengan para pemilih kecamatan Van Ly, kabupaten Ly Nhan, kota Phu Ly, provinsi Ha Nam. 

Wapres  Vietnam, Nguyen Thi Doan mengadakan kontak dengan para pemilih Ha  Nam - ảnh 1
Wapres  Vietnam, Nguyen Thi Doan mengadakan kontak dengan para pemilih Ha  Nam
(Foto : baomoi.vn
)

Pada kontak ini, Wapres Nguyen Thi Doan menyampaikan kepada para pemilih tentang beberapa masalah yang bersangkutan dengansituasi Tanah Air dan upaya-upayauntuk membela keutuhan wilayah, mengembangkan dan membangun Tanah Air sekarang.  Wapres meminta kepada para pemilih  supaya bersatu padu, percaya pada kepemimpinan  Partai Komunis dan Negara serta bersama berbagi  kesulitan Tanah Air sekarang. Wapres Nguyen Thi Doan juga telah langsung menjawab semua pertanyaan dan memperjelas beberapa masalah yang mendapat perhatian dari para pemilih. Wapres Nguyen Thi Doan juga meminta kepada pemerintahan berbagai tingkat di provinsi Ha Nam  supaya  menerima, mempelajari dan memecahkan  pendapat dan rekomendasi yang diajukan para pemilih  menurut wewenang./.

 

Komentar

Yang lain