Berbincang-Bincang dengan Para Pendengar

Berbincang-Bincang dengan Para Pendengar

(VOVWORLD) - Para pendengar, kami sangat gembira bertemu kembali dengan para pendengar dalam acara “Kotak Surat Anda” minggu ini. Pada minggu lalu, VOV5 menerima 436 surat dari 33 negara dan teritori. Di antaranya,...
Ukraina Terima Lagi Komitmen Bantuan

Ukraina Terima Lagi Komitmen Bantuan

(VOVWORLD) - Kementerian Luar Negeri Republik Korea pada Jumat (5 April) menyatakan bahwa Menteri Luar Negeri negara ini Cho Tae-yul telah berdiskusi dengan negara-negara anggota Pakta Pertahanan Atlantik Utara (NATO...
Rekam Jejak Keradioan dalam Hati Para Pendengar VOV

Rekam Jejak Keradioan dalam Hati Para Pendengar VOV

(VOVWORLD) - Untuk pertama kalinya Radio Suara Vietnam (VOV) menyelenggarakan satu sayembara mengarang (15/11/2023-30/01/2024) untuk para pendengar di seluruh negeri dengan tema: “Radio: Satu abad pemberian informasi, hiburan, dan...
Enam Bulan Konflik Hamas-Israel

Enam Bulan Konflik Hamas-Israel

(VOVWORLD) - Pada tanggal 7 April, konflik Hamas-Israel di Jalur Gaza akan genap 6 bulan. Setelah 6 bulan meledak, jumlah korban kedua pihak semakin meningkat, sedangkan upaya-uapya mencari solusi...
Berita yang Terkait dengan Konflik Pasukan Hamas -Israel

Berita yang Terkait dengan Konflik Pasukan Hamas -Israel

(VOVWORLD) - Sehari setelah delegasi perunding Israel meninggalkan Kairo, Ibukota Mesir untuk kembali ke tanah air, Panglima Pasukan Bela Diri Israel (IDF), Mayor Jenderal Harzi Halevi, pada Rabu (03 April) menyatakan bahwa...
Kedokter Militer Vietnam-Laos Memperkuat Kerja Sama

Kedokter Militer Vietnam-Laos Memperkuat Kerja Sama

(VOVWORLD) - Sepanjang sejarah dua perang perlawanan melawan Kolonialis Perancis dan Imperialis Amerika Serikat, Tentara Rakyat Laos dan Tentara Rakyat Vietnam selalu bahu-membahu dalam perjuangan merebut kemerdekaan dan kebebasan serta membela kemerdekaan, kedaulatan...
Pemerintah Baru Palestina Adakan Sidang Pertama

Pemerintah Baru Palestina Adakan Sidang Pertama

(VOVWORLD) - Pemerintah yang baru dibentuk di Palestina, yang dipimpin Perdana Menteri (PM) Mohammad Mustafa, telah mengadakan sidang kabinet pertama di Kantor PM di pusat Tepi Barat pada hari Selasa (2 April...