(VOVWORLD) - Upadhaya Thach Huon, warga etnis minoritas Khmer, tahun ini berusia 79 tahun. Dia pernah selaku anggota Majelis Nasional (MN) Vietnam angkatan XIII, masa bakti 2011-2016, Wakil Ketua Asosiasi Persatuan Biksu...
(VOVWORLD) - Pada Senin pagi (25 September), waktu lokal, dalam rangka kunjungan resmi di Bulgaria, acara penyambutan resmi untuk Ketua Majelis Nasional (MN) Vietnam, Vuong Dinh Hue berlangsung dengan khidmat di Ibu kota Sofia...
(VOVWORLD) - Pada Jumat malam (22 September waktu lokal), di Markas Besar Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) di Kota New York, Amerika Serikat (AS), Perdana Menteri (PM) Vietnam, Pham Minh Chinh memimpin perayaan Hari...
(VOVWORLD) - Pada Rabu sore (20 September), di Markar Besar Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), di New York, Amerika Serikat (AS), Perdana Menteri (PM) Vietnam, Pham Minh Chinh telah menemui Ketua Sidang ke-78 Majelis...
(VOVWORLD) - Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (ASEAN) berkomitmen kuat untuk mencapai pembangunan yang berkelanjutan di kawasan. Itulah pesan yang dikeluarkan oleh Menteri Luar Negeri (Menlu) Indonesia, Retno Marsudi atas nama negara-negara ASEAN pada Selasa (19 September), di...
(VOVWORLD) - Sehubungan dengan kehadiran pada Pekan Tingkat Tinggi Majelis Umum ke-78 Perserikatan Bangsa-Bangsa (MU ke-78 PBB) dan kegiatan bilateral di Amerika Serikat (AS), pada Selasa pagi (19 September) waktu lokal, Perdana...
(VOVWORLD) - Perdana Menteri (PM) Pham Minh Chinh menghadiri Sesi Pembahasan UmumTingkat Tinggi Sidang Majelis Umum (MU)ke-78 Persidangan Bangsa-Bangsa (PBB) yang berlangsung di New York, Amerika Serikat (AS)
(VOVWORLD) - Atas undangan Sekretaris Jenderal Komite Sentral Partai Komunis Vietnam, Nguyen Phu Trong, dari tgl 10-11 September, Presiden Amerika Serikat (AS), Joe Biden melakukan kunjungan kenegaraan ke Vietnam. Para pemimpin...
(VOVWORLD) - Dalam rangka kunjungan Presiden Amerika Serikat (AS), Joe Biden ke Vietnam dari tgl 10 hingga tgl 11 September, Vietnam dan AS, pada Minggu (10 September), telah mengesahkan Pernyataan Bersama,...
(VOVWORLD) - Para pemimpin Kelompok Perekonomian-Perekonimian Maju dan Baru Muncul Papan Atas di Dunia (G20), pada Sabtu (9 September) mengesahkan Pernyataan New Delhi pada hari kerja pertama Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) yang...
(VOVWORLD) - “Ibu Dewi” atau “kakak Vietnam” adalah nama sayang yang diberikan orang Indonesia kepada Ibu Tu Thuy, penyiar senior program radio bahasa Indonesia, Departemen Siaran Luar Negeri, Radio Suara Vietnam (VOV5). Dengan suara yang kental, indah...
(VOVWORLD) - Kunjungan Presiden Amerika Serikat (AS), Joe Biden akan merupakan satu tonggak baru yang memperdalam hubungan Vietnam-AS, memberikan kepentingan kepada rakyat kedua negara, memberikan kontribusi positif dalam mempertahankan lingkungan damai...
(VOVWORLD) - Perdana Menteri (PM) Vietnam, Pham Minh Chinh beserta delegasi tingkat tinggi Vietnam sedang menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN ke-43 dan berbagai KTT terkait di Jakarta, Indonesia dari tgl 4 hingga 7 September. Dalam...
(VOVWORLD) - Presiden Vietnam, Vo Van Thuong dan Istri, pada Kamis malam (31 Agustus), di Kota Hanoi, telah memimpin upacara peringatan HUT ke-78 Hari Nasional Negara Republik Sosialis Vietnam (02/09...
(VOVWORLD) - Dalam konferensi pers pada Kamis (24 Agustus), di Kota Johannesburg, Afrika Selatan, para pemimpin Kelompok BRICS (meliputi Brasil, Rusia, India, Tiongkok dan Afrika Selatan), menilai bahwa konferensi tingkat tinggi ke-15...
(VOVWORLD) - Program aksi dan slogan “Make in Vietnam” resmi digagas Kementerian Informasi dan Komunikasi Vietnam sejak tahun 2019. Hingga sekarang, muncul kian banyak produk dan jasa teknologi yang memenuhi secara penuh kriterium-kriterium Make in...
(VOVWORLD) - Atas undangan Presiden Vietnam, Vo Van Thuong, Presiden Republik Kazakhstan, Kassym-Jomart Tokayev melakukan kunjungan resmi di Vietnam dari tanggal 20 sampai 22 Agustus ini
(VOVWORLD) - Tahun 2023, negara Ketua ASEAN, Indonesia telah memilih tema “Satu ASEAN yang berkaliber: Episentrum Pertumbuhan” (ASEAN matters: Epicentrum of Growth), menunjukkan tekad ASEAN dalam menanggulangi tantangan-tantangan regional dan global, serta memperkokoh...
(VOVWORLD) - Setelah 56 tahun dibentuk (8/8/1967 - 8/8/2023), ASEAN sekarang sedang percaya diri untuk maju ke depan dengan visi jangka panjang hingga tahun 2045. Untuk mencapai satu ASEAN yang stabil dan...
(VOVWORLD) - Ketua Majelis Nasional (MN) Vietnam, Vuong Dinh Hue, pada Sabtu sore (05 Agustus), di Jakarta, Ibukota Indonesia, telah menghadiri dan menyampaikan pidato di Forum kebijakan hubungan luar negeri dengan tema: "Hubungan kemitraan strategis...