(VOVWORLD) - Pada Minggu (15 Januari), juru bicara maskapai penerbangaan Yeti Airlines Pemba Sherpa menginformasikan, keseluruhan 72 orang di pesawat penumpang ATR 72 milik maskapai penerbangan tersebut yang jatuh di kawasan Pokhara...
(VOVWORLD) - Televisi daerah Jakarta, pada Selasa (12 Januari), memberitakan para penyelam telah menemukan satu kotak hitam pesawat Boeing 737-500 dari Maskapai Penerbangan Sriwijaya yang jatuh di lepas pantai Indonesia
(VOVWORLD) - Di samping giat menemukan para korban dalam kecelakaan penerbangan serius pada 9/1 lalu, Pemerintah Indonesia meminta penjaminan kepentingan kepada keluarga para korban
(VOVWORLD) - Indonesia, pada Senin (11/01), telah mengumumkan bahwa berdasarkan pada analisis komparatif DNA, badan-badan fungsional telah mengidentifikasi korban pertama dalam kecelakaan pesawat Maskapai Penerbangan “Sriwijaya Air” yang terjadi pada Sabtu...
(VOVWORLD) - Indonesia, pada Minggu (10 Januari), telah menemukan sinyal-sinyal yang dianggap disiarkan dari kotak hitam pesawat dari Maskapai Penerbangan Sriwijaya Air yang jatuh sehari sebelumnhya di lepas pantai Ibukota...
(VOVWORLD) - Perdana Menteri (PM) Ukraina, Oleksiy Honcharuk, pada Sabtu (11/), mengumumkan bahwa negara ini akan memberikan santunan sebesar 200.000 hryvnia (sama dengan 8.350 USD) kepada setiap keluarga yang punya orang tewas dalam kecelakaan pesawat...
(VOVWORLD) - Kabarnya pesawat PS752 dari Maskapai Penerbangan Internasional Ukraina (UIA) yang mengalami kecelakaan di Iran sehingga menewaskan 176 penumpang dan krunya, di antaranya ada 82 orang Iran, 63 orang Kanada dan 11 orang Ukraina, Sekretaris Jenderal Komite...
(VOVWORLD) - Presiden Rusia, Vladimir Putin, pada Kamis (20/6), telah mengingkari kesimpulan-kesimpulan Kelompok Investigasi Gabungan Internaisonal (JIT) tentang kecelakaan pesawat yang berkode MH17 dari maskapai penerbangan Malaysia Airlines yang...
(VOVWORLD) - Semakin ada banyak keluarga korban yang tewas dalam kasus jatuhnya pesawat dari Maskapai Penerbangan Lion Air, Indonesia pada bulan 10/2018 menyampaikan surat gugatan terhadap Grup Produksi Pesawat Boeing...
(VOVWORLD) - Di Desa My Tan, Kecamatna Binh Chanh, Kabupaten Binh Son, Provinsi Quang Ngai (Viet Nam Tengah) ada seorang perempuan yang setiap hari membacakan informasi tentang prakiraan cuaca di laut kepada ratusan kapal dan perahu penangkap ikan...
(VOVWORLD) - Para penyelidik kecelakaan pesawat terbang Boeing 737 MAX dari Maskapai penerbangan Ethiopian Airline, pada Senin (18 Maret), telah menemukan kesamaan tentang “sudut serang” dalam data-data di kokpit pesawat...
(VOVWORLD) - Menteri Perhubungan Etiopia, Dagmawit Moges, pada Minggu (17 Maret), telah memberitahukan bahwa data-data kotak hitam menunjukkan ada kesamaan yang jelas antara kecelakaan pesawat terbang dari Maskapai Penerbangan Ethiopian...
(VOVWORLD) - Dalam surat yang dikirim kepada Kantor Berita “AFP” dari Perancis, juru bicara Badan Penerbangan Federal Amerika Serikat (AS) (FAA), Lynn Lunsford, pada Selasa (12 Maret), telah menegaskan akan terus...
(VOVWORLD) - Indonesia telah menemukan kotak hitam rekaman kokpit pesawat terbang Boeing Co 737 MAX dari Maskapai Penerbangan Lion Air yang menjumpai kecelakaan dua bulan lalu, sehingga seluruh 189 penumpang di...
(VOVWORLD) - Kalangan otoritas Indonesia, Kamis (1/11), mengatakan bahwa para penyelam telah menemukan sebagian turun landas dari pesawat terbang Boeing 737 MAX milik maskapai penerbangan Lion Air yang jatuh di perairan...
(VOVWORLD) - Proses investigasi tentang penyebab kecelakaan jatuhnya pesawat terbang Boeing 737 MAX 8 dari Maskapai Penerbangan Lion Air (Indonesia) akan dipercepat setelah satu kotak hitam dari pesawat ini sudah ditemukan pada Kamis...