(VOVWORLD) - Provinsi Ha Nam jauhnya sekitar 60 km dari Ibu kota Hanoi ke arah Selatan. Meski tidak terkenal seperti destinasi- destinasi wisata lainnya, tapi provinsi Ha Nam tetap disukai banyak wisatawan karena keindahan...
(VOVWORLD) - Kota Buon Ma Thuot, Provinsi Dak Lak merupakan salah satu kota yang memiliki persentase penghijauan tertinggi di seluruh negeri dengan lebih dari 8 meter persegi pohon hijau perorang. Sistem pohon...
(VOVWORLD) - Festival bertemakan: “Mu Cang Chai- Identitas, aman dan akrab” ini direncanakan akan diadakan dari 29 Agustus sampai 18 Oktober 2020
(VOVWORLD) - Kotamadya Moc Chau, Provinsi Son La, Vietnam Utara sudah sejak lama terkenal sebagai tempat di mana ada musim-musim bunga pohon brassica napus (sesawi) yang putih dan ladang-ladang penanaman pohon teh...
(VOVWORLD) - Terletak jauhnya kira-kira 40Km dari Kota Ca Mau ke sebelah selatan, rawa Thi Tuong merupakan rawa air yang paling luas di daerah dataran rendah sungai Mekong, dianggap sebagai “laut...
(VOVWORLD) - Bank HSBC baru saja mengumumkan Laporan HSBC Expat tahun 2019 – daftar pemeringkatan negara-negara yang paling patut dihuni dan bekerja di dunia untuk orang asing, di antaranya Vietnam lolos...
(VOVWORLD) - Hari Waisak Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) tahun 2019 sedang berlangsung di Pusat Budaya Budhhisme Tam Chuc, Provinsi Ha Nam, Vietnam Utara
(VOVWORLD) - Acara pembukaan Tahun Pariwisata Nasional 2019 dan Festival Laut Nha Trang-Khanh Hoa telah berlangsung pada Sabtu malam (11/5), di Kota Nha Trang, Provinsi Khanh Hoa, Vietnam Tengah. Pemimpin...
(VOVWORLD) - Festival Trang An tahun 2019 dengan tema: “Inti sari yang berkumpul di Ibukota batu”, pada Minggu (21/4), di Provinsi Ninh Binh, telah dibuka. Festival ini bertujuan menyatakan terima kasih dan...
(VOVWORLD) - Pada Minggu pagi (21 April), di Pemandangan Alam Trang An, Provinsi Ninh Binh berlangsung Pesta Trang An 2019 dengan tema: “Inti sari berkumpul di ibu kota kuno batu”
(VOVWORLD) - Dari 20 sampai 21/8 ini, atau dari 10-11 bulan tujuh menurut kalander imlek, di Gua “Am Phu”, di Zona pemandangan alam Ngu Hanh Son, Kota Da Nang, Viet Nam...
(VOVWORLD) - Dukuh Ta Van yang berlokasi di tengah-tengah lembah Muong Hoa, jauhnya kira-kira 12 Km dari jantungnya Kota Sa Pa, laksana satu lukisan indah di bawah kaki gunung-gemunung Hoang Lien Son telah...
(VOVWORLD) - Pada bulan Mei, pesawahan terasering di Provinsi Ha Giang, Vietnam Utara siap memasuki musim tanam baru. Warga di sini mulai melakukan semua persiapan untuk musim tanam baru
(VOVWORLD) - Konferensi promosi dan sosialisasi dengan tema : “Warna-warni Provinsi Ha Giang" diadakan pada Jumat (06 April) di Kota Can Tho, Vietnam Selatan untuk terus memperkenalkan potensi dan keunggulan pariwisata...
(VOVWORLD) - Dari bulan 8/2017 sampai akhir bulan 11/2017, Panitia Penyelenggara sayembara kali ke-2 “Menikmati jatidiri Vietnam” telah menerima lebih dari 2.000 foto dari ribuan fotografer dalam...
(VOVWORLD) - Kedutaan Besar Vietnam di Amerika Serikat (AS) baru saja berkoordinasi dengan Pusat Perdagangan Internasional dan Gedung Ronald Reagan mengadakan Pameran Kedutaan Besar Internasional Musim Dingin (Winternational Emmbassy Showcase) yang...
(VOVWORLD) - Lima koleksi perangko dengan gambar-gambar yang melukiskan pemandangan-pemandangan indah laut dan pulau Vietnam seperti Pulau Ly Son, Teluk Ha Long, Kepulauan Truong Sa atau Pulau Song Tu...
(VOVWORLD) - Kementerian Kebudayaan, Olahraga dan Pariwisata Vietnam, Sabtu malam (7 Oktober), di Kabupaten Mai Chau, Provinsi Hoa Binh, membuka Festival Perkampungan Pariwisata Komunitas berbagai provinsi di Vietnam Barat Laut tahun...
(VOVWORLD) - Para wisatawan mengenal Pulau Ly Son sebagai satu tempat yang menyimpan bukti-bukti yang suci dan hidup-hidup tentang kedaulatan Tanah Air, Pulau Ly Son juga dimisalkan sebagai pulau surga,...
(VOVWORLD) - Program kesenian Malam Vietnam – Gala Dinner dengan tema: “Negeri yang luar biasa” telah berlangsung pada Rabu malam (6/9), di Kota Ho Chi Minh. Event ini berada dalam rangka aktivitas-aktivitas Pekan Raya...