(VOVWORLD) - Presiden Terpilih Amerika Serikat (AS), Joe Biden, pada Senin (18/1), telah menominasikan serangkaian calon Deputi Menteri dalam pemerintahan baru untuk menyelesaikan aparat kabinet sebelum acara pelantikan pada Rabu (20...
(VOVWORLD) - Koran “New York Times”, pada Jumat (15/1), mengutip sumber berita yang tidak mau disebut namanya bahwa Presiden terpilih Amerika Serikat (AS) telah memilih mantan Direktur Badan Pengelola Farmasi dan Makanan AS...
(VOVWORLD) - Wakil Presiden Amerika Serikat (AS), Mike Pence akan menghadiri acara pelantikan Presiden terpilih Joe Biden pada 20/1 mendatang. Koran “New York Post” mengutip beberapa sumber berita dekat yang...
(VOVWORLD) - Presiden terpilih Amerika Serikat (AS), Joe Biden, pada Jumat (8/1), telah memperkenalkan para anggota terakhir dari kelompok urusan ekonomi dalam pemerintahnya, sekaligus berkomitmen akan mengeluarkan banyak langkah untuk...
(VOVWORLD) - Presiden terpilih Amerika Serikat (AS), Joe Biden menominasikan Miguel Cardona menjadi Menteri Pendidikan
(VOVWORLD) - Pemerintah mendatang pimpinan Presiden terpilih Amerika Serikat (AS), Joe Biden telah mengundang seorang staf komunikasi senior yang bekerja untuk faksi mayoritas DPR, Steny Hoyer, untuk menjadi anggota kelompok komunikasi...
(VOVWORLD) - Presiden terpilih Amerika Serikat (AS), Joe Biden dan Presiden Meksiko, Andres Manuel Lopez Obrador, pada Sabtu (19/12), mengadakan pembicaraan telepon, di antaranya kedua pihak berkomitmen melakukan kerja sama...
(VOVWORLD) - Presiden terpilih Amerika Serikat (AS), Joe Biden dan Wakil Presiden terpilih Kamala Harris akan mengucapkan sumpah pelantikan pada 20 Januari sesuai dengan tradisi lama di AS
(VOVWORLD) - Berbicara kepada seluruh Amerika Serikat (AS) setelah mendapat suara dari para elektor untuk membenarkan sebagai pemenang, Joe Biden menyatakan: “Saya akan menjadi Presiden dari semua warga AS”, bersamaan itu...
(VOVWORLD) - Presiden Rusia, Vladimir Putin, pada Selasa (15 Desember), telah mengucapkan selamat kepada Joe Biden yang telah merebut kemenangan dalam pemilihan presiden (pilpres) Amerika Serikat (AS) lalu
(VOVWORLD) - Calon Presiden Amerika Serikat (AS) dari Partai Demokrat, Joe Biden, pada Senin (14/12), merebut lagi 55 suara elektoral di Negara Bagian California, satu negara bagian yang populasinya terbanyak di AS....
(VOVWORLD) - Presiden terpilih Amerika Serikat (AS), Joe Biden, pada Minggu (6/12), telah memilih Xavier Becerra, Menteri Hukum Negara Bagian California sebagai Menteri Layanan Kesehatan dan Kemanusiaan. Ini sungguh di luar dugaan karena...
(VOVWORLD) - Sehubungan dengan Joseph Robinette Biden Jr. terpilih menjadi Presiden Amerika Serikat (AS), Sekretaris Jenderal Komite Sentral Partai Komunis Vietnam (Sekjen KS PKV), Presiden Nguyen Phu Trong dan Perdana Menteri (PM) Vietnam, Nguyen Xuan Phuc...
(VOVWORLD) - Mayoritas warga Amerika Serikat (AS) yang ditanyaki semuanya mengatakan bahwa Presiden Donald Trump akan dimakzulkan, tetapi hal ini akan tidak mempengaruhi lomba mempertahankan “kursi panas” di Gedung Putih pada...
(VOVWORLD) - Tahun 2017 menyaksikan perubahan-perubahan cepat dalam kehidupan politik dunia. Poros-poros hubungan kunci mengalami perkembangan-perkembangan di luar dugaan, bahkan berbalik arah sehingga menimbulkan tidak sedikit kekisruhan dalam...
(VOVWORLD) -Dalam pembicaraan telepon dengan Presiden Amerika Serikat (AS), Donald Trump, Presiden terpilih Perancis, Emmanuel Macron menegaskan bahwa dia akan menjaga Perjanjian Paris tentang perubahan iklim
(VOVworld) – Prosentasi dukungan terhadap proses serah-terima kekuasaan Presiden terpilih Amerika Serikat (AS), Donald Trump hanya mencapai 40 persen
(VOVworld) - Media Amerika Serikat (AS), Kamis (5/1), memberitahukan bahwa para organiator memprakirakan bahwa kira-kira 900.000 akan menuju ke Washington D.C
(VOVworld) - Presiden terpilih Amerika Serikat (AS), Donald Trump telah mengeluarkan celaan-celaan terhadap Perseriktan Bangsa-Bangsa (PBB) yang mengatakan bahwa mekanisme multilateral ini tidak sepadan dengan potensi-nya dan tidak...