RDRK tampaknya telah menyelesaikan proses persiapan untuk uji coba nuklir baru

(VOVworld) – Menurut Kementerian Pertahanan Republik Korea, Republik Demokrasi Rakyat Korea (RDRK) tampaknya telah menyelesaikan proses persiapan dan bisa melakukan uji coba nuklir ke-5 pada saat berlangsung Kongres ke-7 Partai Pekerja Korea, yang direncakana akan berlangsung dari 6/5 ini. Tentara Republik Korea sedang meninjau ketat situasi RDRK.

RDRK tampaknya telah menyelesaikan proses persiapan untuk uji coba nuklir baru  - ảnh 1
Republik Korea meninjau ketat uji-uji coba nuklir
 dan balistik dari RDR Korea
(Foto: thethaovanhoa.vn)

 
Para analisis menganggap bahwa RDRK ingin mencapai prestasi tertentu menjelang Kongres tersebut. Uji-uji coba misil Musudan lalu telah gagal, maka ada banyak kemungkinan negara ini akan melakukan lagi uji-uji coba nuklir dan misil pada waktu yang dekat.

Komentar

Yang lain