AS mendesak Jepang dan Republik Korea cepat memecahkan perselisihan

(VOVWORLD) - Jepang dan Republik Korea perlu mempertimbangkan secara cermat keputusan-keputusan yang bersifat politik yang merugikan hubungan antara dua sekutu Amerika Serikat (AS). 

Demikianlah pernyataan yang dikeluarkan oleh Wakil Asisten Menteri Luar Negeri (Menlu) AS urusan Jepang dan Republik Korea, Marc Knapper pada Rabu (7 Agustus).

Wakil Asisten Menlu Marc Knapper mengatakan bahwa dua pidak perlu hati-hati untuk menghindari ketegangan yang merugikan ekonomi dan keamanan. Menurut kontrol dia, kalangan otoritas dua negara perlu mengekang diri untuk mengontrol situasi. Dia juga menekankan bahwa penjaminan “hubungan yang efektif dan konstruktif” antara para sekutu adalah sangat penting dalam menghadapi tantangan-tantangan bersama.

Komentar

Yang lain