Badan usaha Vietnam perlu menguasai peluang untuk masuk pasar Afrika

(VOVWORLD) - Wartawan Kantor Berita Vietnam di Afrika telah mengutip penilaian beberapa pakar dan wirausaha yang mengatakan bahwa dengan potensi tentang sumber daya alam yang berlimpah-limpah dan keunggulan tentang  tenaga kerja serta kebijakan-kebijakan prioritas tentang investasi dari negara-negara Afrika, semakin ada banyak investor dari negara-negara yang menaruh perhatian pada pasar ini, di antaranya ada badan-badan usaha Vietnam.
Badan usaha Vietnam perlu menguasai peluang untuk masuk pasar Afrika - ảnh 1 Badan usaha Vietnam perlu menguasai peluang untuk masuk pasar Afrika (Foto :baomoi.com)

Menurut para ekonom di kawasan, badan-badan usaha Vietnam perlu lebih aktif dan berinisiatif lagi memasuki pasar negara-negara Afrika, di antaranya ada Etiopia dan Mesir, tempat yang siap menyambut kedatangan badan-badan usaha Vietnam melakukan investasi dan usaha bisnis  di daerah ini. Vietnam dan negara-negara Afrika perlu mengarah ke permufakatan-permufakatan kerjasama kongkrit yang mempunyai makna praksis terhadap perkembangan masing-masing fihak. Selain itu, semua badan usaha Vietnam juga aktif berpartisipasi dalam aktivitas-aktivitas, seperti pekan raya, pameran, promosi dagang, kerjasama investasi di pasar ini.

Komentar

Yang lain