“Bergemalah selama-lamanya melodi Tanah Air” 2020 akan merupakan ruang kesenian yang berwarna-warni dan menarik

(VOVWORLD) - Program kesenian istimewa dengan tema: “Bergemalah selama-lamanya melodi Tanah Air” tahun 2020 akan berlangsung pada tanggal 4 Januari malam, di Gedung Teater Besar Kota Hanoi.
 “Bergemalah selama-lamanya melodi Tanah Air” 2020 akan merupakan ruang kesenian yang berwarna-warni dan menarik - ảnh 1 Jumpa pers tersebut (Foto: VGP / Nhat Nam)

Ini merupakan tahun ke-4 terus-menerus, koran elektronik Tanah Air (kantor pemberitaan luar negeri dari Kementerian Kebudayaan, Olahraga dan Pariwisata Vietnam) berkoordinasi dengan beberapa unit yang lain mengadakan event ini. Program ini bertujuan untuk memberikan santapan rokhani yang berwarna-warni dan menarik kepada massa rakyat pada kesempatan negara menyambut tahun baru. Informasi tersebut dikeluarkan Panitia pada jumpa pers yang berlangsung pada Rabu (25/12), di Kota Hanoi.

“Bergemalah selama-lamanya melodi Tanah Air” menuju ke tema menyambut Partai Komunis, menyambut Musim Semi, menyambut pembaruan Tanah Air. Program ini bertujuan membangkitkan kebanggaan, kepercayaan dan kecintaan terhadap Partai Komunis, Presiden Ho Chi Minh dan jalan revolusi dari seluruh bangsa.

Komentar

Yang lain