Investasi sebanyak 800 juta USD untuk meningkatkan energi listrik tenaga angin

(VOVworld) – Komite Rakyat provinsi Ninh Thuan berkoordinasi dengan Korporasi Listrik Tenaga Angin “Timar” mengadakan loka karya dengan tema “Memperkenalkan dan menggelarkan teknologi produksi listrik tenaga angin mutakhir dari korporasi Timar" di provinsi Ninh Thuan, pada Senin 14 Mei. Di sini, dua pihak telah menandatangani MoU kerjasama investasi.


 Investasi sebanyak 800 juta USD untuk meningkatkan energi listrik tenaga angin  - ảnh 1
Provinsi Ninh Thuan sedang mengundang investasi pada 9 proyek listrik tenaga angin
(Foto: bacgiangdpi.gov.vn) 


Menurut itu, korporasi listrik tenaga angin Timar akan menginvestasikan pengembangan cabang energi listrik tenaga angin yang berteknologi mutakhir di Ninh Thuan dengan total biaya sebanyak 800 juta USD, direncanakan dimulai pada tahun 2012. Sekarang ini, Korporasi “Timar” sedang memiliki teknologi listrik tenaga angin baru dan mutakhir dengan magnit yang punya banyak keunggulan terbanding dengan teknologi tradisional, yaitu teknologi listrik tenaga angin menurut pola tiang tegak, dengan menggunakan turbin Maglev…/.

Komentar

Yang lain