Israel mengesahkan permufakatan ekspor gas bakar ke Jordania.

(VOVworld) – Pada Kamis (2 April), Perdana Menteri (PM) Israel, Benjamin Netanyahu dan Menteri Sumber Air, Energi dan Infrastruktur Isarel, Silvan Shalom telah menyampaikan permufakatan ekspor gas bakar ke Jordania.

Israel mengesahkan permufakatan ekspor gas bakar ke Jordania. - ảnh 1
Ilustrasi
(Foto: vietnamplus.vn)


Pengesahan permufakatan di tingkat Menteri ini berlangsung setelah dua fihak mengumumkan satu rencana mengerahkan miliaran m3 gas bakar dari tambang gas Tamar di Laut Tengah pada Februari 2014. Permufakatan yang bernilai kira-kira 500 juta dolar Amerika Serikat tersebut akan memasok kira-kira 2,2 miliar m3 gas bakar Israel kepada dua perusahaan Jordan Arab Potash dan Jordan Bromine dalam waktu 15 tahun.

Menteri Shalom menganggap bahwa ini merupakan satu permufakatan yang bersifat sejarah dan memainkan peranan penting terhadap hubungan-hubungan luar negeri Israel, membuka satu pintu baru untuk permufakatan-permufakatan selanjutnya dengan negara-negara di kawasan./.

Komentar

Yang lain