Konferensi Tingkat Tinggi Gerakan Nonblok dimulai

(VOVworld)  - Sidang pejabat senior dalam kerangka Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-17 dari Gerakan non blok telah dimulai  Selasa (13/9), di pulau Margarita, Venezuela.


Konferensi Tingkat Tinggi Gerakan Nonblok dimulai - ảnh 1
Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-17 dari Gerakan non blok
(Foto : Kantor berita Vietnam)


  Tema-tema utama peristiwa ini akan berlangsung sampai dengan tanggal 18 September ini, diantaranyta termasuk sidang tingkat Menteri Luar Negeri dan KTT yang terdiri dari konektivitas antar-blok integrasi regional di Afrika dan Amerika Latin dalam dunia multikutub, tertib ekonomi dan informasi internasional yang baru, keamanan global dan hak asasi manusia. Dengan slogan “Bersatu di jalan yang damai”, wakil dari 120 negara anggota juga akan berbahas tentang pelaksanaan dan penaatan pedoman dari gerakan, situasi bentrokan di Laut Timur dan intervensi AS pada pekerjaan internal di beberapa negara maju di Amerika Latin.

Menurut permintaan negara tuan rumah Venezuela, negara yang akan mengganti Iran untuk memegang jabatan sebagai Ketua bergilir nonblok sampai tahun 2019, negara-negara anggota juga akan meninjau, mendorong melakukan reorganisasi Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa dan pembentukan beberapa mekanisme hukum untuk menghindari serangan pada basis nuklir demi perdamaian.

Komentar

Yang lain