Sopir Maurice Robinson Mengakui Membawa Orang ke Inggris Secara Ilegal


(VOVWORLD) - Maurice Robinson, sopir kontainer beku yang mengangkut 39 jasad yang ditemukan di county Essex, Inggris bagian Tengagra pada bulan lalu, pada Senin (25/11), mengakui telah membantu para migran ilegal dan memperoleh harta benda yang tidak sah.

Sopir Maurice Robinson Mengakui Membawa Orang  ke Inggris Secara Ilegal - ảnh 1 Sopir Maurice Robinson  (Foto: The Sun / VNA)

Sopir Maurice Robinson mengakui kejahatannya melalui video online yang ditayangkan dari penjara Belmarsh, Kota London bagian Timur. Dalam video itu, orang ini tidak mengakui 41 kejahatan yang lain, di antaranya ada 39 kejahatan yang bersangkutan dengan pembunuhan tanpa sengaja. Menurut rencana, orang ini akan dibawa ke depan pengadilan lanjutan pada 13/12 mendatang.

Komentar

Yang lain