Tiongkok tidak berhaluan berkonfrontasi dan terpisahkan

(VOVWORLD) - Presiden Tiongkok, Xi Jin Ping, pada Rabu (23/9), telah melakukan pertemuan online dengan Sekretaris Jenderal (Sekjen) Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), Antonio Guterres. 
Tiongkok tidak berhaluan berkonfrontasi dan terpisahkan - ảnh 1 Pertemuan online antara Presiden Tiongkok dan Kepala PBB (Foto: Xinhua)

Ia mengatakan bahwa pandemi Covid-19 telah dengan jelas menterbukakan masalah-masalah dalam sistem manajemen global, tetapi Tiongkok tidak berhaluan berkonfrontasi dan terpisahkan.

Presiden Xi Jin Ping menegaskan lagi bahwa sebagai Anggota Harian Dewan Keamanan PBB, Tiongkok mendukung PBB mengembangkan peran inti dalam urusan-urusan internasional.

Ia mengatakan bahwa pandemi Covid-19 telah menimbulkan banyak masalah baru, tetapi tetap tidak menjauhi masalah-masalah yang terkait dengan perdamaian dan perkembangan. Pemimpin Tiongkok sekali lagi mengeluarkan celaan terhadap Amerika Serikat ketika menekankan bahwa Dewan Keamanan PBB perlu mengembangkan peran mekanisme keamanan kolektif, para anggota hariannya perlu menjadi contoh, “unilateralisme dan ekspanisme akan tidak mendapat kesepakatan manusia”.

Komentar

Yang lain