Vietnam Menghadiri Kongres ke-5 Organisasi Badan-Badan Pemeriksaan Keuangan Tertinggi Kawasan Asia Tenggara

(VOVWORLD) - Organisasi Badan-Badan Pemeriksaan Keuangan Tertinggi Kawasan Asia Tenggra (ASEANSAI), pada Rabu (6 November), di Kuala Lumpur, Ibu Kota Malaysia, telah mengadakan kongres ke-5 dengan dihadiri oleh kira-kira 100 utusan asal negara-negara dalam dan di luar kawasan. Delegasi Vietnam yang dikepalai oleh Deputi Pemeriksa Keuangan Jenderal Negara, Vu Van Hoa.
Vietnam Menghadiri Kongres  ke-5 Organisasi Badan-Badan Pemeriksaan Keuangan Tertinggi Kawasan Asia Tenggara - ảnh 1 Deputi Pemeriksa Keuangan Jenderal Negara, Vu Van Hoa.berbicara di depan kongres tersebut (Foto: VNA)

Pada kongres ini, wakil Vietnam menekankan bahwa sebagai Ketua Organisasi Badan-Badan Pemeriksaan Keuangan Tertinggi Asia (ASOSAI) untuk masa bakti 2018-2021 dan Ketua Komite Rencana Strategis ASEANSAI, Badan Pemeriksaan Keuangan Vietnam selalu merapati orientasi organisasi internasional badan-badan pemeriksaan keuangan tertinggi (INTOSAI), mencatat perbedaan untuk memecahkan perhatian-perhatian negara-negara kawasan Asia Tenggara; bersamana itu terus berupaya setinggi-tingginya untuk memberikan sukses bagi kegiatan ASEANSAI.

Komentar

Yang lain