Vietnam Hadiri “KTT Global Gujarat ke-10” di India

Vietnam Hadiri “KTT Global Gujarat ke-10” di India

(VOVWORLD) - Pada Rabu (10 Januari), Deputi Perdana Menteri (PM) Vietnam, Tran Luu Quang mengepalai delegasi tingkat tinggi Vietnam untuk menghadiri “Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) global Gujarat ke-10” yang diselenggarakan di...
Memperkenalkan tentang Kopi Unggulan Vietnam

Memperkenalkan tentang Kopi Unggulan Vietnam

(VOVWORLD) - Para pendengar! Senang bertemu kembali dengan Anda sekalian di acara Kotak Surat Anda pertama pada tahun 2024. Sehubungan dengan ini, program siaran bahasa Indonesia mengucapkan selamat tahun baru yang sehat, bahagia, dan sukses kepada semuanya....
Indonesia Pertimbangkan Kepentingan dari Pergabungan dengan BRICS

Indonesia Pertimbangkan Kepentingan dari Pergabungan dengan BRICS

(VOVWORLD) - Menteri Luar Negeri (Menlu) Indonesia, Ibu Retno Marsudi, pada Kamis (04 Januari), memberitahukan bahwa Pemerintah negara ini masih sedang mempertimbangkan kepentingan ketika bergabung dengan Kelompok perekonomian-perekonomian yang baru muncul, termasuk Brazil, Rusia,...
Kapabilitas Vietnam dalam Pererjalanan Integrasi

Kapabilitas Vietnam dalam Pererjalanan Integrasi

(VOVWORLD) - Para pendengar dan miliaran masyarakat di dunia, rakyat Vietnam pada hari ini menyambut hari pertama tahun baru 2024 dengan banyak kegembiraan dan harapan. Radio Suara Vietnam hendak menyampaikan kepada para pendengar program siaran khusus...
Tahun 2023: Kepanasan dari Perlombaan Angkasa Luar

Tahun 2023: Kepanasan dari Perlombaan Angkasa Luar

(VOVWORLD) - Tahun 2023 merupakan tahun yang bergelora dalam perlombaan angkasa luar, ketika di samping negara-negara adikuasa tradisional yaitu Amerika Serikat (AS) dan Tiongkok, beberapa negara lain mencapai kemajuan-kemajuan besar di bidang...