AS Prioritaskan Pemulihan Dialog Militer dengan Tiongkok

AS Prioritaskan Pemulihan Dialog Militer dengan Tiongkok

(VOVWORLD) - Pada Minggu (12 November), Penasihat Keamanan Nasional Amerika Serikat (AS), Jake Sullivan memberitahukan bahwa pemulihan kanal dialog militer bilateral merupakan masalah yang mendapat prioritas primer dari Presiden Joe Biden dalam...
AS Ingin Mengadakan Kembali Dialog Militer dengan Tiongkok

AS Ingin Mengadakan Kembali Dialog Militer dengan Tiongkok

(VOVWORLD) - Ketua Dewan Kepala Staf Gabungan Amerika Serikat (AS), Jenderal Charles Brown memberitahukan bahwa AS ingin mengadakan kembali kanal konektivitas militer dengan Tiongkok yang pernah dihentikan pada tahun lalu setelah kunjungan Ketua DPR...
Tiongkok dan Australia Berupaya Memperbaiki Hubungan

Tiongkok dan Australia Berupaya Memperbaiki Hubungan

(VOVWORLD) - Perdana Menteri (PM) Australia, Anthony Albanese melakukan kunjungan ke Tiongkok dari tanggal 4 hingga 7 November. Kunjungan ini membantu membawa hubungan Tiongkok-Australia kembali dengan motivasi yang positif, setelah mengalami kontradiksi yang...
AS dan Tiongkok Merundingkan Pengontrolan Senjata Nuklir

AS dan Tiongkok Merundingkan Pengontrolan Senjata Nuklir

(VOVWORLD) - Amerika Serikat (AS) dan Tiongkok, pada Senin (06 November), telah menyelenggarakan perundingan di Washington D.C, Ibukota AS tentang pengontrolan senjata nuklir, pada latar belakang pertemuan antara Presiden Joe Biden dan Presiden Tiongkok, Xi Jinping...
​Pembukaan Pesta Olahraga Asia Kali Ke-19

​Pembukaan Pesta Olahraga Asia Kali Ke-19

(VOVWORLD) - Upacara pembukaan Pesta Olahraga Asia yang ke-19 (ASIAD 19) resmi dilangsungkan pada Sabtu malam (23 September) di Stadion Bunga Teratai besar di Pusat Olahraga Olimpiade Hangzhou, Provinsi Zhejiang, Tiongkok...