Aktivitas Deputi PM VN Vu Van Ninh di Tiongkok

(VOVworld)- Atas undangan  dari pemerintah Tiongkok dan pemerintahan propinsi Yunnan (Tiongkok), Deputi  Perdana Menteri (PM VN) Vu Van Ninh  telah mengepalai delegasi Pemerintah Vietnam untuk mengunjungi  propinsi Yunnan, menghadiri Upacara Pembukaan Pekan Raya pertama Tiongkok- Asia Selatan dan Pekan Raya Kunming  ke-21 yang diselenggarakan di kota Kun Ming dari 4-7 Juni ini.


Aktivitas Deputi PM VN Vu Van Ninh di Tiongkok - ảnh 1
Deputi Perdana Menteri Vietnam Vu Van Ninh dan Deputi Perdana Dewan Negara Tiongkok...
(Foto: www.xaluan.com)


Dalam kerangka kunjungan  itu, Deputi PM VN Vu Van Ninh melakukan pertemuan dengan Deputi PM Kongres Nasional Tiongkok Ma Kai. Pada pertemuan ini, dua fihak sepakat dengan serius melaksanakan permufakatan- permufakatan yang  telah dicapai antara Pemimpin Senior dua negara, memperkuat perkembangan hubungan kemitraan kerjasama strategis yang komprehensif antara dua negara. Deputi PM VN Vu Van Ninh mengaggap bahwa  dua fihak perlu secara inisiatif, proaktif menggelarkan pelaksanaan dengan baik Daftar proyek- proyek kerjasama  titik berat dan Perancangan perkembangan 5 tahun kerjasama ekonomi- perdagangan Vietnam- Tiongkok 2012-2016. Deputi PM Tiongkok Makai .menekankan bahwa kunjungan yang  dilakukan Deputi PM VN Vu Van Ninh  memanifestasikan penghormatan dari pemerintah Vietnam terhadap perkembangan lebih lanjut lagi hubungan tetangga persahabatan dan kemitraan kerjasama strategis  antara dua negara Vietnam- Tiongkok. Deputi PM Tiongkok menegaskan bahwa Partai, pemerintah Tiongkok amat menghargai perkembangan hubungan yang saling menguntungkan dan bersama menang dengan Vietnam./.



Komentar

Yang lain