AS berupaya menyembuhkan hubungan Jepang-Republik Korea

(VOVWORLD) - Mempertahankan hubungan persekutuan trilateral yang akrab Amerika Serikat (AS) – Jepang-Republik Korea adalah sesuai dengan kepentingan semua negara. 

Demikianlah pernyataan yang disampaikan ketika berangkat melakukan kunjungan ke kawasan Asia Timur Laut, Ketua Dewan Kepala Staf  Tentara AS, Mark Milley, pada Senin (11 November),  menunjukkan bahwa dipertahankan-nya hubungan tersebut mengabdi kepentingan tiga negara dan pada masa lampau, tiga negara tersebut telah mengatasi perselisihan menurut arah yang bermanfaat bagi hubungan persekutuan.

Menurut media AS, Jepang akan merupakan tempat persinggahan pertama Ketua Dewan Kepala Staf  Tentara AS, Mark Milley sebelum dia mengunjungi beberapa pangkalan di bawah pengelolaan Markas Komandan Indo-Pasifik. Kunjungan tersebut dianggap sebagai upaya AS terkini untuk melakukan rekonsiliasi hubungan diplomatik yang sekarang sedang  mengalami ketegangan antara dua negara Asia Timur Laut  yaitu Republik Korea dan Jepang sekaligus adalah sekutu akrab bagi Washington.

Komentar

Yang lain