AS dan Rusia tidak mencapai permufakatan tentang Suriah

(VOVworld) - Seorang pejabat tinggi Kementerian Luar Negeri Amerika Serikat (AS) memberitahukan: Menteri Luar Negeri (Menlu) negara ini, John Kerry dan timpalannya dari Rusia, Sergei Lavrov pada pertemuan pada Senin (5 September) telah tidak mencapai permufakatan untuk mengurangi baku hantam di Suriah. Pejabat ini  menunjukkan: Ada banyak perbedaan pendapat antara dua pihak.

AS dan Rusia  tidak mencapai permufakatan tentang Suriah - ảnh 1
Menlu Rusia,Sergei Lavrov dan Menlu AS, JohnKerry
(Foto: Reuters_


Menurut pejabat tersebut, perundingan baru antara dua diplomat  Rusia dan AS yang berlangsung di sela-sela Konferensi Tingkat Tinggi G-20 di kota Hang Zhou, Tiongkok telah berakhir tanpa mencapai permufakatan.  Menurut rencana, Presiden AS, Barack Obama dan timpalannya dari Rusia, Vladimir Putin akan bertemu pada Senin sore (5 September)  di sela-sela  KTT G-20 di kota  Hang Zhou, namun tidak tahu apakah dua pemimpin  bisa mencapai permufakatan tentang Suriah atau tidak.

Komentar

Yang lain