Asia bergelora menyambut Tahun Baru Tradisional Imlek

(VOVWORLD) - Tidak hanya di Vietnam, warga di banyak negara di Asia seperti Tiongkok, Republik Korea, Mongolia dan Singapura dengan gembira menyambut Tahun Baru Tradisional Imlek 2019. Dalam malam ahli tahun, di seluruh negeri Tiongkok bergelora dengan suasana Hari Pesta dengan warga merah dari pentera, pasangan kalimat, dekorasi dengan cahaya dari program-program pertunjukan kesenian untuk menyambut Tahun Baru Imlek.
Asia bergelora menyambut Tahun Baru Tradisional Imlek - ảnh 1 Asia bergelora menyambut Tahun Baru Tradisional Imlek (Foto : vnexpress)

Hari Raya Tradisional Tahun Baru Imlek atau disebut sebagai Seollal merupakan hari raya terbesar pada tahun dalam kebudayaan Republik Korea, merupakan hari mengusir arwah buruk, hal yang tidak baik dan menyambut hal yang baik. Warga Republik Korea memakai Hanbok sehubungan dengan ini, melakukan persembayangan kepada nenek moyang, ikut pada permainan rakyat pada awal tahun.

Malaysia, Filipina dan Myanamar menyambut Tahun Baru Imlek dengan kembang api. Di pagoda penuh dengan orang yang datang untuk memohon rezeki untuk sepanjang tahun. Menara Tokyo untuk pertama kalinya dipasang 36 lampu dengan kapasitas  besar sehubungan dengan ini.

Pesta-pesta rakyat merupakan sebagian yang tidak bisa kurang pada Hari Raya Tahun Baru Imlek di Indonesia. Suasana juga tidak kurang meriah di negara-negara seperti Thailand, Kamboja, Mongolia.

Komentar

Yang lain