Banyak orang Vietnam menghadiri pesta budaya di kota Frankfurt, Jerman

(VOVworld) - Banyak aktivitas yang bergolora dalam rangka program: “Parade mengaitkan multibudaya” (atau “parade der Kulturen) telah diadakan di kota Frankfurt, Republik Federasi Jerman pada Sabtu (25/6).


Banyak orang Vietnam menghadiri pesta budaya di kota Frankfurt, Jerman - ảnh 1
Para remaja Vietnam menghadiri pesta tersebut
(Foto: baotintuc.vn)


Tujuan aktivitas-aktivitas ini membantu orang  Jerman lebih mengerti tentang kebudayaan dari bangsa-bangsa yang lain di dunia. Asosiasi Wanita Mifafa, Asosiasi Orang Vietnam di kota Mainz dan Asosiasi Mahasiswa Vietnam di kota Frankfurt bersama-sama ikut serta pada parade dengan banyak aktivitas yang kental dengan identitas budaya Vietnam. Para peserta Vietnam pada parade  melewati jalan-jalan utama di kota Frankfurt untuk memperkenalkan berbagai tarian dan lagu tentang negeri dan manusia kepada sahabat-sahabat internasional. Keinginan rombongan Vietnam ialah memperkenalkan sebuah negeri Vietnam yang akrab, ramah dan rasa cinta damai kepada sahabat-sahabat internasional.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 


Komentar

Yang lain