Benteng Dinasti Ho siap menyambut piagam pengakuan Warisan Budaya Dunia.

(VOVworld)-Upacara  menerima piagam pengakuan  terhadap Benteng Dinasti Ho sebagai warisan budaya dunia  akan resmi berlangsung  pada 16 Juni di provinsi Thanh Hoa. Menurut Panitia  Penyelenggara, sampai saat ini,  pekerjaan persiapan bagi upacara menerima  piagam pengakuan  warisan budaya dunia secara pada pokoknya telah  selesai, menjamin semua syarat penyelenggaraan.

Benteng Dinasti Ho siap menyambut piagam pengakuan Warisan Budaya Dunia. - ảnh 1
Benteng Dinasti Ho
(Foto : internet)
Setelah  bagian protokol  menerima  surat piagam tersebut, maka program pertunjukan kesenian istimewa dengan tema: “Benteng Dinasti Ho- Kebanggaan  Vietnam” digelar untuk memuliakan nilai-nilai yang mencuat  secara global dari Benteng Dinasti Ho.Sehubungan dengan ini juga,  Provinsi  Thanh Hoa  menyelenggarakan Konferensi  Internasional dari Komite Nasional UNESCO untuk  negara-negara Asia-Pasifik  dari 15 sampai 17 Juni  di kota Thanh Hoa- Provinsi Thanh Hoa./. 


Komentar

Yang lain